TRAINING KAJI ULANG DOKUMEN ISO 17025

TRAINING KAJI ULANG DOKUMEN ISO 17025

Dalam proses penerapan ISO/IEC 17025 salah satu hal penting yang tidak banyak laboratorium melakukanya adalah melakukan kaji ulang dokumen sistem manajemen laboratorium. Asumsi yang ada, apabila laboratorium sudah terakreditasi berarti telah cukup persyaratan manajemen dan teknis sering kali menjadi bumerang bagi laboratorium apabila terjadi perubahan (revisi) dokumen di laboratorium. Kekurangan pengetahuan dan skill yang pas-pasan sering kali membuat team ISO /IEC 17025 laboratorium kewalahan pada saat harus melakukan perubahan dokumen. Karena draft ataupun konsep yang dibuat pada saat di awal membangun sistem tidak memperhatikan kemungkinan-kemungkinan pengembangan sistem dan dokumen, di mana hal ini pada umumnya terjadi di semua laboratorium karena adanya target-target pengembangan di laboratorium pada umumnya.
Training Kaji Ulang Dokumen ISO 17025memberikan pengetahuan dan ketrampilan untuk dapat mengaplikasikan konsep kaji ulang dokumen sesuai ISO/IEC 17025 dan siap diintegrasikan dan disesuaikan apabila laboratorium melakukan perubahan-perubahan ke depan.

MATERI PEMBAHASAN
  • Peran dokumen dalam menunjang sistem manajemen mutu
  • Penyusunan dokumen sistem manajemen dan struktur dokumen
  • Pengesahan, penerbitan dan distribusi dokumen
  • Implementasi sistem manajemen dan kebutuhan amandemen dokumen
  • Pemusnahan dokumen kadaluarsa dan pengendalian dokumen yang disimpan dalam sistem komputer
  • Kaji ulang dokumen
  • Mengembangkan program kaji ulang dokumen
  • Diskusi dan pembahasan

Alokasi waktu : 2 (dua) hari, efektif 16 jam (08.30-16.30)

Training diselenggarakan di hotel berbintang

Fasilitas : Sertifikat training, modul (Soft dan hardcopy), training kit (ball point dan block note), lunch, coffe break 2 kali, foto bersama trainer.

Untuk informasi jadwal training Kaji Ulang Dokumen, silakan klik di sini


Untuk informasi lebih lanjut hubungi :
Dhea

HP/WA : +6281316024608
Email : pt.admitraining@gmail.com
www.admi-training.com

Testimonial

 

Tambah